Kuliah Tamu: Mental Accounting, Mindfulness dan Akuntabilitas: Memperluas Visi Akuntansi untuk Dunia yang lebih baik
- 30 November 2021
- Posted by: Ihzanul Haekal
-
Category:
Tak Berkategori
,
Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh
Dalam rangka pelaksanaan kegiatan PKKM (Program Kompetisi Kampus Merdeka) Prodi S1 Akuntansi FEB Universitas Tadulako, dengan hormat mengundang Bapak/Ibu dosen/Mahasiswa(i) untuk mengikuti Kuliah Tamu: Mental Accounting, Mindfulness dan Akuntabilitas: Memperluas Visi Akuntansi untuk Dunia yang lebih baik
Kegiatan ini akan dipaparkan oleh Narasumber yang Berkomperen Prof. Drs. Ec. Sujoko Efferin,MCom(Hons),Ma,Phd (Dosen Univ Surabaya) Kegiatan ini akan dilaksanakan secara Daring/Online.
: Rabu, 1 Desember 2021
: 09.00 WITA – Selesai
Zoom meeting: 219 316 1238
Mari bergabung
Jangan sampai terlewat!!!
Share on facebook
Share on twitter
Share on google